PEMBERDAYAAN ANAK USIA DINI MELALUI PEMBELAJARAN KREATIVITAS DAN KEWIRAUSAHAAN

  • Adiek Astika clara Institut Teknologi Kalimantan
Keywords: kewirausahaan, kreativitas, non-formal, pendidikan

Abstract

Pendidikan di Indonesia berdasarkan UU no 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional terdiri atas pendidikan formal, non formal, dan informal. Saat ini meskipun semua anak dapat memperoleh pendidikan formal tingkat dasar dan menengah, namun tidak semuanya memiliki kesempatan memperoleh pendidikan non formal. Panti Yatim dan Dhuafa Mizan Amanah Balikpapan yang dihuni oleh anak-anak sekolah dasar, memiliki isu kurangnya lingkungan pendidikan non formal. Sehingga diperlukan pendidikan non formal berupa kemampuan berpikir kreatif dan kemampuan dasar dalam berwirausaha berupa kelas kewirausahaan dan kelas kreativitas. Dari hasil pelaksanaan kegiatan kewirausahaan dan kreativitas, anak-anak seluruhnya telah memahami kemampuan baru dalam mengembangkan kreasi dibuktikan dengan hasil kuersioner dengan tingkat pemahaman 100%.

 

Kata kunci: kewirausahaan, kreativitas, non-formal, pendidikan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Mayar, dkk. 2022. Pengaruh Lingkungan Sekitar Untuk Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Volume 6 Issue 5 hal 4794 - 4802

Saputra, Eddy. 2019. Alternatif Pendidikan Non Formal dalam Meningkatkan Akhlak pada Anak Melalui Pendidikan Berbasis Masjid (Madrasah Diniyah/Sekolah Agama). Jurnal Susunan Artikel Pendidikan, Vol 9 No 2
Published
2023-10-18
How to Cite
clara, A. (2023) “PEMBERDAYAAN ANAK USIA DINI MELALUI PEMBELAJARAN KREATIVITAS DAN KEWIRAUSAHAAN”, Prioritas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(02), pp. 21-27. doi: https://doi.org/10.35447/prioritas.v5i02.805.